Senin, 17 September 2012

Sunat Mencegah Penularan Virus HIV

Human Immunodeficiency Virus atau yang lebih dikenal dengan istilah HIV adalah sebuah penyakit yang ditularkan melalui darah. Pada tahun 2010, ada sekitar 300.000 orang Indonesia yang terinfeksi virus HIV.
Salah satu cara yang dapat dilakukan guna mencegah penularan virus HIV adalah dengan "khitan" atau biasa di kenal dengan sunat.


Menurut Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit dalam (PAPDI), Syamsuridjal Djauzi, saat acara konferensi pers pencegahan dan pemekrisaan HIV belum lama ini, khitan pada laki-lakidapat mengurangi penularan HIV pada orang tersebut sebanyak 56%, walau belum terlalu efektif di banding kondom yang 70%.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar